Trenggalekpedia
Laporan lengkap mengenai perkembangan di Trenggalek, mencakup isu masyarakat, agenda pemerintah, potensi daerah, serta berbagai peristiwa yang terjadi di setiap wilayah kabupaten.

Burung dari Rusia Mampir ke Pantai Cengkrong, Bukti Alam Trenggalek Masih Aman
KBRT - Trenggalek lagi-lagi kebagian momen langka. Kali ini bukan soal wisata atau event, tapi kedatangan “tamu jauh” dari belahan bumi utara. Burung...

Jenis-jenis Burung di Trenggalek
KBRT - Membahas kekayaan alam Trenggalek, memang tidak ada habisnya. Selain memiliki wisata alam indah dari gugusan pantai yang menakjubkan, Trenggale...

Apa Saja Biodiversitas Trenggalek? Kenali Jenis-jenisnya
KBRT - Trenggalek, merupakan sebuah kabupaten yang letaknya ada di pesisir selatan Jawa Timur. Selain terkenal akan wisatanya yang sangat indah, Treng...

Kebakaran di Trenggalek Turun pada 2025, Namun Kerugian Justru Meningkat
KBRT - Jumlah kejadian kebakaran di Kabupaten Trenggalek sepanjang 2025 tercatat menurun hampir 50 persen dibandingkan tahun sebelumnya. Meski demikia...

Didominasi Ular dan Tawon, Damkar Trenggalek Tangani Ratusan Animal Rescue Selam...
KBRT - Pemadam Kebakaran (Damkar) Kabupaten Trenggalek mencatat telah melaksanakan 684 kegiatan penyelamatan non kebakaran sepanjang tahun 2025. Dari...

Dibanding 2024, Bencana 2025 di Trenggalek Berkurang Tapi Lebih Mematikan
KBRT - Kabupaten Trenggalek mengalami penurunan jumlah kejadian bencana alam sepanjang tahun 2025 dibandingkan 2024. Namun di balik penurunan tersebut...

Bencana Bertubi-tubi di Trenggalek Selama 2025, Longsor Dominan dan 12 Nyawa Mel...
KBRT - Kabupaten Trenggalek kembali menghadapi tingginya intensitas bencana alam sepanjang tahun 2025. Data Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD)...

Apa itu Ormas? Trenggalek Ada Apa Saja?
KBRT - Istilah Ormas, merupakan singkatan dari kata “Organisasi Masyarakat”. Istilah ini, kini sedang naik daun dan dibahas dimana-mana seperti Instag...

Oleh-oleh Khas Trenggalek Untuk Hadiah Nataru
KBRT - Tak hanya memiliki keindahan alam yang eksotis, Trenggalek juga menyimpan berbagai jajanan khas yang nikmat, dan cocok untuk dijadikan bingkisa...

Daftar Puskesmas di Trenggalek Beserta Alamat Lengkapnya
KBRT - Puskesmas, merupakan sebuah fasilitas pelayanan kesehatan yang memberikan pelayanan kesehatan kepada masyarakat. Oleh karena itu, hadirnya pusk...

Daftar Pasar Daerah Trenggalek Beserta Alamatnya
KBRT - Portal Satu Data mencatat Kabuapten Trenggalek memiliki 23 pasar daerah yang tersebar di 14 kecamatan. Pasar-pasar ini, menjadi saksi bisu perk...

Intip Kisah Adipati Bratakusuma, Tumpas Brandal Gunung Klothok Warok Secadarma
KBRT - Adipati Bratakusuma dikenal sebagai Bupati Trenggalek pada abad ke-19 masehi. Sekitar awal abad ke-19 masehi tersebut, Bupati Trenggalek, Adipa...
